Rabu, 18 Januari 2012

Hellcore


terlahir haram dari kebencian terhadap apa yang terjadi di sekitar kita, tahun 2009 merupakan awal dari terbentuknya konspirasi ini. lewat jalan yang tidak mulus mereka bertahan terus hingga saat ini dengan membuktikan eksistensi mereka.
mungkin belum ada apa-apanya dibanding band-band serupa di kota malang karena konspirasi ini tidak lebih hanyalah sebuah manifestasi atas ketidakpuasan dan protes yang dikomposisikan lewat instrumen dengan skill yang super pas-pasan.
tapi itu bukan sebuah masalah yang penting untuk membuktikan keberadaan mereka...

grindhellcore@yahoo.com
www.reverbnations.com/hellcore

diskografi :

* 2010 - Demo EP "on fire" self-released on CD-r, re-released thrashmouth records [USA] on TAPE, and free download by stoneage records (net Lable)
* 2010 - "All for One - a compilation [Malaysia] on cd-r
* 2010 - v/a grinding aftermath by american aftermath + grind to death e-zine (USA)
* 2011 - "Indogrind" compilation released by Grindonesia
* 2011 - "Compilation" SERGAP "(serba gratis parah) released by the party records [Bandung]
* 2011 - Full Length "destruction of the World" released by give praise records [USA] on CD - pro, cognoscere records [Malaysia] on TAPE